Besembang Santai DiKedai Kopi Dengan RRI.

Tanjungpinang, September 2018.

Sempena memeriahkan hari Radio yang ke 73 maka geliat kegiatan tambahan seperti dialog atau besembangpun telah dilaksanakan pada hari Isnin 17 September 2018.

Selaku narasumber yang hadir seperti Samsul Bahrum mewakili gubernur kepri,kapolresta,Ansar Ahmad, mantan ketua KPU Tanjungpinang Robbi Patria.

Yang inti dalam kegiatan sembang tersebut bagaimana antara RRI dan masyarakat terus terjalai dan sama sama membutuhkan begitu juga dengan pemerintah yang ada di kepri tegas beberapa narasumber.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *