KNTI Bintan Apresiasi Pekerja Hotel Nikoi Yang Selamatkan Nelayan Tenggelam

Bintan744 Dilihat

Bintan-beritainvestigasi.com. Kabar yang tidak mengenakkan terkait terjadinya kecelakaan laut bot kayu yang di kemudikan Niko dan rekan kerjanya.
ada 4 orang yang mengapung, di perairan pulau Nikoi.
Kejadian pukul 19.40 Wib.

Pada sebelumnya
Tujuan mereka memancing ikan tapi kemudian mengalami karam diakibatkan terpaan ombak yang kuat. Setelah karam niko dan yang lainnya bergantung di samping bot.

” 30 menit mengapung dilaut dan akhirnya diselamatkan oleh para pekerja yang ada dipulau Nikoi karena terlihat seperti ada yang karam dan minta tolong, kami langsung begegas turun melihat, ” Ujar Beni Selaku pegawai hotel nikoi menceritakan dengan detail.

Selanjutnya, cepat dibantu dan sudah dibawa ke pulau. Beri bantuan berupa minum makan sambil menunggu rasa shock hilang. Dari informasi kerugian nelayan bot rusak serta alat – alat melaut, pancing dan banyak lagi.

” kejadian ini sering terjadi artinya pengamanan laut harus lebih di perhatikan, patroli laut juga harus sering berjaga – jaga, untuk nelayan tradisional jangan lupa membawa alat keselamatan seperti baju apung/life jecket. kalau tak ada baju pelampungnya nanti kita minta dinas memberikan itu ke nelayan, ”
Ungkap Syukur Harianto yang biasa di sapa Buyung  selaku Ketua Umum KNTI Bintan yang sebentar lagi akan melangsungkan sidang skripsinya.

( Wak Alek )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *